Data JOLTS Job Opening yang dirilis semalam menunjukkan penurunan pembukaan lapangan pekerjaan di negeri Paman Sam. Data dirilis pada 8.73 juta lapangan kerja baru, dibandingkan 9.35 juta lapangan kerja baru pada rilis data sebelumnya.
Dengan melemahnya data JOLTS Job Opening ini, ekspektasi pasar makin tinggi bahwa The Fed tidak akan menaikkan suku bunga pada pertemuan minggu depan.
Trading Plan:
Plan 1:
Sell USDJPY @ 147.40, SL 148.00, TP 145.00
Plan 2:
Sell USDJPY @ 149.70, SL 150.20. TP 145.00
Disclaimer:
Seluruh tulisan dalam blog ini adalah analisa dan opini pribadi penulis akan data dan sentimen yang ada di market. BUKAN suatu ajakan untuk open posisi dan juga BUKAN jaminan pembaca akan profit.


