Pagi tadi, dunia dikejutkan dengan berita adanya beberapa ledakan di dekat lapangan terbang Iran. Juga dilaporan beberapa ledakan di wilayah Iraq dan Suriah. Ledakan yang terjadi di wilayah Iran dilaporkan minimal keruksakan.
Hingga saat saya menulis artikel ini, dari pihak Iran masih belum memberikan pernyataan akan membalas serangan istrael tersebut. Juga pihak Israel belum menyatakan bertanggung jawab atas serangan itu.
