RBNZ Hawkish Hold




Dalam kebijakan bulan April 2024, bank sentral Selandia Baru, RBNZ memutuskan untuk mempertahankan suku bunga di tingkat 5,50%. RBNZ  yakin bahwa mempertahankan OCR pada tingkat yang ketat untuk jangka waktu yang berkelanjutan akan mengembalikan inflasi harga konsumen ke kisaran target 1 hingga 3 persen pada tahun kalender ini.


Sumber:

Disclaimer: Seluruh tulisan dalam blog ini adalah analisa dan opini pribadi penulis akan data dan sentimen yang ada di market. BUKAN suatu ajakan untuk open posisi dan juga BUKAN jaminan pembaca akan profit.